Tuesday, May 13, 2014

Contoh Laporan PPL (Praktek Pengalaman Lapangan) Lengkap


PPL merupakan sebuah program bagi mahasiswa yang sedang mengikuti kuliah di Fakultas Pendidikan dan Keguruan. Kegiatan ini bertujuan agar semua mahasiswa yang akan menjadi guru bisa mengambil beberapa pelajaran setelah mengikuti PPL. Namun, setelah Pelaksanaa PPL, ada satu hal yang sangat menguras tenaga para mahasiswa, yaitu Laporan PPL yang biasanya memiliki waktu yang relatif singkat. Untuk itu saya Ilham Mustaghrak akan memberikan Contoh laporan PPL lengkap besarta Lampiran-lampirannya secara gratis kepada Anda...

Berikut beberapa isi laporan lengkap dan gratis untuk anda semua...
Catatan :
Susunan Laporan PPL Sebagai Berikut :

1. Sampul
2. Lembar Pengesahan
3. Lembar Penilaian
4. Kata Pengantar
5. Daftar Isi
6. Isi laporan
7. Lampiran (yang berurut mulai dari Struktur Organisasi, Denah Sekolah, Denah Kelas, Kalender Pendidikan, Program Tahunan, Program Semester, Silabus, RPP, Daftar Hadir Siswa, Daftar Penilaian Siswa)

Berikut Link Downloadnya (langsung dalam bentuk Word)...

Sampul
- Lembar Pengesahan Dan Penilaian
- Isi Laporan (Kata pengantar, Daftar Isi, Isi laporan)
- Struktur Organisasi
- Denah Sekolah
- Denah Kelas
- Kalender Pendidikan
- Program Tahunan
- Program Semester
- Silabus
- RPP
- Daftar Hadir Siswa
- Daftar Nilai Siswa

0 comments:

Post a Comment